Ahok dan Istri Menonton Film Bid'ah Cinta  

Reporter

Editor

Pruwanto

Sabtu, 18 Maret 2017 20:20 WIB

Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama/Ahok. TEMPO/Ridian Eka Saputra

TEMPO.CO, Jakarta - Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut 2 Basuki Tjahaja Purnama menonton film berjudul Bid'ah Cinta di XXI Taman Ismail Marzuki, Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu, 18 Maret 2017. Dalam kesempatan itu, Ahok menonton bersama istrinya, Veronica Tan.

Ahok mengaku tak ada alasan khusus ia menonton film ini. "Aku cuma mau dukung film nasional saja," kata Ahok saat ditemui sebelum menonton film.

Ahok datang sekitar pukul 16.00 WIB. Ia disambut langsung oleh sutradara film itu, Nurman Hakim. Calon gubernur inkumben itu memilih tempat duduk tepat di tengah. Tak lama kemudian, Veronica terlihat datang menyusul Ahok.

Menonton film diakui Ahok merupakan salah satu hobinya sejak kecil. "Bapak saya punya bioskop yang rendah sampai layar tancep, misbar istilahnya kalau di kampung, gerimis bubar," kata dia sambil terkekeh. Namun di tengah pemutaran film, Veronica tampak meninggalkan ruang bioskop.

Film berdurasi 128 menit itu dibintangi oleh sejumlah aktor terkenal Indonesia. Mulai dari Ayushita dan Dimas Aditya, Alex Abbad, Dewi Irawan, Yoga Pratama, Jajang C Noer, hingga Ibnu Jamil. Film ini ditulis oleh Ben Sohib mengenai kisah cinta antara dua muda mudi di kampung yang dilanda konflik agama.

Usai menonton, Ahok menilai film itu bagus. "Menggambarkan kehidupan sehari-hari kita. Kesan film ini mebuktikan kearifan, kamu pindah gubuk, pindah gak ada guna kalau kamu gak punya cinta. Cinta sesuatu yang lebih penting," kata Ahok.

Ini bukan kali pertama Ahok menonton film yang dipantau publik. Ia sempat menonton film Jakarta Undercover, Warkop DKI Reborn, hingga Cek Toko Sebelah.

Kedatangan Ahok di sana sempat membuat suasana di sana riuh. Warga yang datang berebut untuk bersalaman dan mengambil foto dengan Ahok. Beberapa kali Ahok juga ikut melayani permintaan foto itu.

Ia bahkan sempat mendatangi kelompok anak-anak yang sedang berlatih tari. Ia juga sempat menggendong bayi di sana.

EGI ADYATAMA

Berita terkait

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

22 jam lalu

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

PDIP mulai menjaring empat nama yang akan menjadi calon Gubernur (Cagub) DKI Jakarta. Lantas, siapa saja bakal cagub DKI Jakarta yang diusung PDIP?

Baca Selengkapnya

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

3 hari lalu

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

Kasus yang menjerat Galih Loss menambah daftar panjang kasus penistaan agama di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

32 hari lalu

Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

Banjir melanda sebagian wilayah di DKI Jakarta kerap terjadi berulang kali. Berikut gaya gubernur DKI menyikapi banjir di wilayahnya.

Baca Selengkapnya

Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

32 hari lalu

Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

Berikut sederet kasus penistaan agama yang dijatuhkan vonis untuk Ahok, Arya Wedakarna, dan terakhir Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun.

Baca Selengkapnya

81 Tahun Ma'ruf Amin, Berikut Jalan Politiknya dan Pernah Punya Story dengan Ahok

46 hari lalu

81 Tahun Ma'ruf Amin, Berikut Jalan Politiknya dan Pernah Punya Story dengan Ahok

Ma'ruf Amin berusia 81 tahun pada 11 Maret ini. Berikut perjalanan politiknya hingga menjadi wapres, sempat pula berseteru dengan Ahok.

Baca Selengkapnya

Ramai Soal KJMU, Apa itu Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul yang Diinisiasi Ahok dan Diteruskan Anies Baswedan?

50 hari lalu

Ramai Soal KJMU, Apa itu Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul yang Diinisiasi Ahok dan Diteruskan Anies Baswedan?

Ramai di media sosial soal Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul yang disebut diberhentikan sepihak oleh Pemprov DKI Jakarta. Apa beda KJMU dan KJP Plus?

Baca Selengkapnya

Jika Ahok Berminat Maju di Pilkada DKI Jakarta, Status Mantan Narapidana Bisa Mengganjalnya? Ini Kata UU Pilkada

51 hari lalu

Jika Ahok Berminat Maju di Pilkada DKI Jakarta, Status Mantan Narapidana Bisa Mengganjalnya? Ini Kata UU Pilkada

Pengamat politik Adi Prayitno sebut nama Ahok dan Anies Baswedan masih kuat di Jakarta. Bagaimana dengan Ridwan Kamil?

Baca Selengkapnya

69 Tahun Deddy Mizwar, Perjalanan Karir Jenderal Nagabonar dari Aktor hingga Politisi

51 hari lalu

69 Tahun Deddy Mizwar, Perjalanan Karir Jenderal Nagabonar dari Aktor hingga Politisi

Menjadi politisi sambil tetap aktif dalam dunia film. Begini perjalanan Deddy Mizwar menapaki dua bidang yang berbeda tersebut.

Baca Selengkapnya

Pengamat soal Tokoh yang Cocok Maju Pilkada DKI 2024: Anies dan Ahok Masih Kuat

55 hari lalu

Pengamat soal Tokoh yang Cocok Maju Pilkada DKI 2024: Anies dan Ahok Masih Kuat

Pengamat politik mengatakan Anies Baswedan dan Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok masih memiliki suara kuat di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Di TPS Ahok, Ganjar-Mahfud Unggul dengan 113 Suara

14 Februari 2024

Di TPS Ahok, Ganjar-Mahfud Unggul dengan 113 Suara

Paslon Ganjar-Mahfud memimpin suara di TPS tempat Ahok menyalurkannhak suara.

Baca Selengkapnya