Ahmad Dhani Gerilya, PKB: Masih Tunggu Hasil Survei

Reporter

Editor

Grace gandhi

Sabtu, 12 Maret 2016 09:25 WIB

Ahmad Dhani. TEMPO/Kink Kusuma Rein

TEMPO.CO, Jakarta - Sekretaris Jenderal Partai Kebangkitan Bangsa Abdulkadir Karding mengatakan Dewan Pengurus Pusat PKB masih mematangkan rencana pencalonan Ahmad Dhani sebagai bakal calon Gubernur DKI Jakarta.

Menurut Abdulkadir, penggodogan dilakukan oleh Dewan Pimpinan Wilayah PKB DKI Jakarta.

"Jadi biar digodok dulu, DPW yang akan dicari. Kami pasti akan melihat perkembangan dari sisi di lapangan," kata Abdulkadir di sela-sela syukuran Hari Ulang Tahun ke-17 Garda Bangsa PKB di Jakarta, Jumat, 11 Maret 2016.

DPP PKB, menurut dia, menyampaikan apresiasi dan terima kasih atas ajakan Dhani untuk maju bersama dalam pemilihan gubernur mendatang. Namun, ia mengatakan dalam internal PKB ada survei untuk memutuskan pencalonan. "Kalau kami sendiri tidak bisa karena syarat minimal 22 kursi, jadi memang harus bicara dulu dengan partai lain," kata dia.

Abdulkadir mengatakan telah mengajak beberapa partai berkomunikasi di tingkat wilayah, seperti dengan Golkar dan Gerindra. "Kami di pusat menunggu kecenderungan di DPW, belum ada yg firm," kata dia.

Musisi Ahmad Dhani memantapkan langkahnya dan terus bergerilya mencari dukungan sebagai bakal calon gubernur dalam kontestasi pemilihan gubernur DKI Jakarta pada 2017 mendatang. Langkah tersebut ditandai dengan pertemuan dengan Ketua Dewan Pimpinan Pusat Partai Kebangkitan Bangsa Muhaimin Iskandar.

"Tadi kami mengonsolidasi dengan PKB bagaimana menaikan elektabilitas," kata Dhani yang saat keluar didampingi politikus PKB Marwan Jaffar di kantor DPP PKB Jakarta.

ARKHELAUS WISNU

Berita terkait

Di Acara Milenial dan Gen Z, Anies Jawab Soal Tuduhan Politik Identitas Saat Pilkada DKI 2017

27 November 2023

Di Acara Milenial dan Gen Z, Anies Jawab Soal Tuduhan Politik Identitas Saat Pilkada DKI 2017

Anies Baswedan menjawab tuduhan soal penggunaan politik identitas saat Pilkada DKi 2017 pada acara Indonesia Milleninial and Gen-Z Summit 2023.

Baca Selengkapnya

Anies Ungkit Momen Berutang di Pilkada DKI, Singgung Biaya Politik Mahal

30 September 2023

Anies Ungkit Momen Berutang di Pilkada DKI, Singgung Biaya Politik Mahal

Anies menuturkan mahalnya biaya kampanye bukan berarti ketika menjadi pejabat harus balik modal

Baca Selengkapnya

Di Acara Partai Ummat, Anies Baswedan Cerita Diberi Label saat Pilkada DKI 2017

14 Februari 2023

Di Acara Partai Ummat, Anies Baswedan Cerita Diberi Label saat Pilkada DKI 2017

Anies Baswedan menyebut ada dua pendekatan untuk menciptakan persepsi ini.

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Buka Suara soal Utang Rp 50 Miliar ke Sandiaga: Sudah Selesai Dulu

11 Februari 2023

Anies Baswedan Buka Suara soal Utang Rp 50 Miliar ke Sandiaga: Sudah Selesai Dulu

Anies Baswedan menegaskan tidak ada utang yang hari ini harus dilunasi.

Baca Selengkapnya

Politikus NasDem Minta Sandiaga Klarifikasi Surat Utang Anies Baswedan

11 Februari 2023

Politikus NasDem Minta Sandiaga Klarifikasi Surat Utang Anies Baswedan

Ada juga poin yang menyatakan jika Anies-Sandi menang, maka Anies Baswedan bebas dari utang tersebut.

Baca Selengkapnya

Soal Perjanjian Utang dengan Anies Baswedan, Sandiaga: Saya Baca Dulu

6 Februari 2023

Soal Perjanjian Utang dengan Anies Baswedan, Sandiaga: Saya Baca Dulu

Sandiaga belum mau menanggapi soal utang Anies Baswedan ke dirinya saat Pilkada DKI 2017.

Baca Selengkapnya

Fadli Zon Buka Suara Soal Perjanjian Anies Baswedan - Sandiaga Uno di Pilkada DKI

6 Februari 2023

Fadli Zon Buka Suara Soal Perjanjian Anies Baswedan - Sandiaga Uno di Pilkada DKI

Fadli Zon mengakui membikin draft perjanjian antara Anies Baswedan dan Sandiaga Uno saat Pilkada DKI 2017. Soal utang, Fadli tak mau bicara.

Baca Selengkapnya

Pesan Anies Baswedan untuk Kedua Putra Haji Lulung

31 Januari 2022

Pesan Anies Baswedan untuk Kedua Putra Haji Lulung

Anies Baswedan bercerita tentang dukungan yang diberikan Haji Lulung kepadanya dalam Pilkada DKI 2017.

Baca Selengkapnya

MUI DKI Bikin Cyber Army, Taufik Gerindra: Buzzer Terus Serang Anies Baswedan

20 November 2021

MUI DKI Bikin Cyber Army, Taufik Gerindra: Buzzer Terus Serang Anies Baswedan

Taufik menyampaikan penyerang ini selalu mengatakan bahwa Anies Baswedan memenangkan Pilkada, karena politik identitas.

Baca Selengkapnya

Baca Pleidoi Rizieq Shihab Singgung Aksi 212, Ahok, dan Pilkada DKI

20 Mei 2021

Baca Pleidoi Rizieq Shihab Singgung Aksi 212, Ahok, dan Pilkada DKI

Rizieq Shihab mengklaim perkara yang menjeratnya bukanlah kasus hukum melainkan politik. Ia kemudian berkisah tentang Pilkada DKI.

Baca Selengkapnya