Politikus Senior Akbar Tanjung Turun Gunung untuk Menangkan Machfud Arifin

Reporter

Antara

Selasa, 24 November 2020 19:35 WIB

Akbar Tanjung berbicara pada wartawan setelah menerima Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi - Ma'ruf Amin, Erick Thohir di kediamannya, Jalan Purnawarman, Jakarta. Selasa, 16 April 2019. Tempo/ Fikri Arigi.

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Dewan Kehormatan DPP Partai Golkar Akbar Tanjung turun gunung dengan ikut kampanye memenangkan Pasangan Calon Machfud Arifin dan Mujiaman di Pilkada Surabaya.

"Kemenangan pilkada ini menjadi modal bagi bagi kami (Partai Golkar) pada Pemilu 2024," kata Akbar Tanjung usai kampanye kemenangan Paslon Machfud-Mujiaman di Hotel Wyndam, Kota Surabaya, Selasa 24 November 2020.

Menurut dia, Partai Golkar bertekad memenangkan Pemilu Legislatif 2024. "Syukur-syukur bisa meraih kemenangan," kata Akbar.

Sejak reformasi, kata Akbar, Partai Golkar menjadi pemenangan pemilu. Namun, kemudian terjadi penuruan. "Akan tetapi, kami bersyukur Golkar masih nomor dua di DPR RI," katanya.

Acara tersebut dihadiri Calon Wali Kota Surabaya Machfud Arifin, Ketua DPD Golkar Jatim Sarmuji, dan Ketua DPD Partai Golkar Surabaya Arif Fathoni.

Advertising
Advertising

Wakil Sekretaris Media dan Penggalangan Opini (MPO) DPD Partai Golkar Surabaya Bidot Suhariyadi mengatakan bahwa kedatangan tokoh nasional Akbar Tanjung untuk membangkitkan spirit kemenangan Machfud Arifin-Mujiaman.

Bidot mengatakan bahwa acara ini dikemas dengan mendengarkan arahan langsung dari Akbar Tanjung kepada para kader Partai Golkar yang ada di Surabaya, baik dari unsur struktural, unsur Hasta Karya, dan pimpinan kecamatan.

"Tujuannya membangkitkan spirit kemenangan Machfud-Mujiaman di Pilkada Surabaya. Saya optimistis Machfud–Mujiaman bakal menang," katanya.

Berita terkait

Pilkada 2024 Kota Surabaya: Hasil Survei Tunjukkan Elektabilitas Eri Cahyadi Masih Tertinggi

14 jam lalu

Pilkada 2024 Kota Surabaya: Hasil Survei Tunjukkan Elektabilitas Eri Cahyadi Masih Tertinggi

Pasangan petahana Eri Cahyadi-Armuji mendaftar ke PDIP untuk maju dalam Pilkada 2024 Kota Surabaya.

Baca Selengkapnya

Alasan Golkar Rekomendasikan Eri Cahyadi Maju di Pilkada Surabaya

29 hari lalu

Alasan Golkar Rekomendasikan Eri Cahyadi Maju di Pilkada Surabaya

Golkar akan terbitkan surat rekomendasi untuk Eri Cahyadi setelah Lebaran.

Baca Selengkapnya

Politikus PDIP Sebut Risma Masih Punya Pengaruh di Pilkada Surabaya, Ini Alasannya

29 hari lalu

Politikus PDIP Sebut Risma Masih Punya Pengaruh di Pilkada Surabaya, Ini Alasannya

Risma belum mengambil langkah meski tetap berperan dalam menentukan usulan rekomendasi untuk kontestasi tingkat kota.

Baca Selengkapnya

PDIP dan Partai Golkar Solo Bertemu, FX Hadi Rudyatmo: Ini Sangat Penting

31 Mei 2023

PDIP dan Partai Golkar Solo Bertemu, FX Hadi Rudyatmo: Ini Sangat Penting

FX Hadi Rudyatmo mengatakan silaturami PDIP dan Golkar Solo sangat penting. Apalagi pertemuan diadakan sebelum hari lahir Pancasila.

Baca Selengkapnya

Putri Akbar Tanjung Sebut Golkar Targetkan 10 Kursi di DPRD Kota Solo

13 Mei 2023

Putri Akbar Tanjung Sebut Golkar Targetkan 10 Kursi di DPRD Kota Solo

Putri politikus Golkar Akbar Tanjung, Sekar Krisnauli Tanjung akan mengikuti pemilihan anggota legislatif di DPRD Kota Solo pada Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Putri Akbar Tanjung, Sekar Krisnauli, Terpilih Sebagai Ketua DPD II Partai Golkar Kota Solo

16 April 2023

Putri Akbar Tanjung, Sekar Krisnauli, Terpilih Sebagai Ketua DPD II Partai Golkar Kota Solo

Putri Akbar Tanjung terpilih secara aklamasi sebagai Ketua DPD II Partai Golkar Kota Solo.

Baca Selengkapnya

Disebut Dukung Anies Baswedan, Akbar Tanjung: Dia Junior Saya di HMI

16 Oktober 2022

Disebut Dukung Anies Baswedan, Akbar Tanjung: Dia Junior Saya di HMI

Dukungan Akbar kepada Anies Baswedan menjadi capres 2024 dinyatakan saat menghadiri acara peresmian Tugu 66 yang direlokasi ke Taman Menteng.

Baca Selengkapnya

Politikus Senior Golkar Dukung Anies Baswedan Jadi Calon Presiden 2024

5 Oktober 2022

Politikus Senior Golkar Dukung Anies Baswedan Jadi Calon Presiden 2024

Politikus senior Golkar itu menyebut Anies Baswedan sebagai juniornya di Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI).

Baca Selengkapnya

Akbar Tanjung Sebut Fahmi Idris Teman Seperjuangan Sejak Mahasiswa

22 Mei 2022

Akbar Tanjung Sebut Fahmi Idris Teman Seperjuangan Sejak Mahasiswa

Menurut Akbar, perjuangan bersama Fahmi Idris sejak mahasiswa hingga ke partai politik dan pemerintahan di orde baru dan reformasi.

Baca Selengkapnya

Sejumlah Tokoh Politik Ikut Salati Fahmi Idris Sebelum Dikebumikan

22 Mei 2022

Sejumlah Tokoh Politik Ikut Salati Fahmi Idris Sebelum Dikebumikan

Fahmi Idris dikebumikan di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya