Unggul Pilkada, Ganjar Belum Dapat Ucapan Selamat dari Sudirman

Kamis, 28 Juni 2018 16:20 WIB

Cagub Jawa Tengah nomor urut 1, Ganjar Pranowo, memperlihatkan surat suara setelah mencoblos di TPS 2 Kelurahan Gajahmungkur, Semarang, Rabu, 27 Juni 2018. Pilgub Jawa Tengah diikuti pasangan Ganjar Pranowo-Taj Yasin dan Sudirman Said-Ida Fauziyah. ANTARA/R. Rekotomo

TEMPO.CO, Jakarta - Calon Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengatakan dirinya belum mendapat ucapan selamat dari Sudirman Said. Pasangan Ganjar Pranowo-Taj Yasin unggul melalui hasil quick count pemilihan gubernur Jawa Tengah versi sejumlah lembaga survei.

"Belum. Saya sih pengen ketemu karena sudah kangen. Saya kampanye terakhir ke rumahnya, tapi beliau sibuk," kata Ganjar di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta Selatan, Kamis, 28 Juni 2018

Baca: Kasus E-KTP, Ganjar Pranowo Mengaku Lega Setelah Diperiksa KPK

Dari hasil quick count Indobarometer, pasangan Ganjar-Taj Yasin meraih 56,74 persen suara. Mereka untuk sementara mengalahkan pesaingnya, yaitu Sudirman Said-Ida Fauziyah, yang mendapat 43,26 persen suara.

Baca: Pilkada Usai, Ganjar Pranowo Datang ke KPK untuk Diperiksa

Advertising
Advertising

Ganjar-Taj Yasin diusung lima partai, yakni Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Partai Demokrat, Partai Nasional Demokrat, Partai Persatuan Pembangunan, dan Partai Golongan Karya. Koalisi partai itu mendapat total jumlah kursi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah sebanyak 58 kursi.

Sementara itu pasangan Sudirman Said-Ida Fauziyah mendapat dukungan dari Partai Gerindra, Partai Keadilan Sejahtera, Partai Amanat Nasional, serta Partai Kebangkitan Bangsa.

Baca: Quick Count: Ridwan Kamil, Ganjar, Khofifah Unggul Sementara

Berita terkait

Sinyal Awal PDIP Diprediksi Bakal Jadi Oposisi Pemerintahan Prabowo-Gibran

23 menit lalu

Sinyal Awal PDIP Diprediksi Bakal Jadi Oposisi Pemerintahan Prabowo-Gibran

PDIP disebut bakal menentukan sikap politiknya terhadap pemerintahan Prabowo-Gibran pada Rakernas: Koalisi atau oposisi.

Baca Selengkapnya

Saat Gibran Terkejut Ditanya Soal Ganjar Jadi Oposisi Prabowo: Oh Ya, Ya Udah Enggak Apa-apa

1 jam lalu

Saat Gibran Terkejut Ditanya Soal Ganjar Jadi Oposisi Prabowo: Oh Ya, Ya Udah Enggak Apa-apa

Gibran tampak terkejut saat ditanya soal sikap Ganjar yang menyatakan akan menjadi oposisi di pemerintahan Prabowo.

Baca Selengkapnya

Ganjar Deklarasi Berada di Luar Pemerintahan, Gibran: Masukan Oposisi Tetap Kita Tampung

1 jam lalu

Ganjar Deklarasi Berada di Luar Pemerintahan, Gibran: Masukan Oposisi Tetap Kita Tampung

Gibran Rakabuming Raka tampak terkejut saat dimintai tanggapan soal pernyataan Ganjar Pranowo yang memilih akan menjadi oposisi

Baca Selengkapnya

Soal GanjarJadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo, Gerindra: Kami Hormati

2 jam lalu

Soal GanjarJadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo, Gerindra: Kami Hormati

Wakil Ketua Umum Gerindra Habiburokhman menghormati keputusan Ganjar Pranowo yang ingin berada di luar pemerintahan. Ini sikap yang mulia.

Baca Selengkapnya

Pakar Sebut Sikap Oposisi Ganjar Bisa Mewakili PDIP

2 jam lalu

Pakar Sebut Sikap Oposisi Ganjar Bisa Mewakili PDIP

PDIP dinilai lebih realistis jika mengambil sikap oposisi di pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Singgung soal Pilpres 2024 Tak Benar, Ganjar: Jangan Dikloning di Pilkada

4 jam lalu

Singgung soal Pilpres 2024 Tak Benar, Ganjar: Jangan Dikloning di Pilkada

Ganjar Pranowo, mengatakan tidak mau buruknya Pilpres 2024 terulang di Pilkada serentak akhir tahun nanti.

Baca Selengkapnya

Rekaman Peristiwa Pembubaran Timnas Anies-Muhaimin dan TPN Ganjar-Mahfud

6 jam lalu

Rekaman Peristiwa Pembubaran Timnas Anies-Muhaimin dan TPN Ganjar-Mahfud

TPN Ganjar-Mahfud dan Timnas Anies-Muhaimin untuk Pilpres 2024 resmi dibubarkan. Berikut rekaman peristiwanya.

Baca Selengkapnya

3 Poin Deklarasi Oposisi Ganjar Pranowo terhadap Pemerintahan Prabowo

6 jam lalu

3 Poin Deklarasi Oposisi Ganjar Pranowo terhadap Pemerintahan Prabowo

Calon presiden nomor urut tiga Ganjar Pranowo mendeklarasikan untuk beroposisi terhadap pemerintahan Prabowo-Gibran. Berikut 3 poin deklarasi Ganjar.

Baca Selengkapnya

Hasto Sebut Deklarasi Ganjar Tak akan Gabung Pemerintahan Prabowo Cerminan Sikap PDIP

8 jam lalu

Hasto Sebut Deklarasi Ganjar Tak akan Gabung Pemerintahan Prabowo Cerminan Sikap PDIP

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan sikap Ganjar yang memilih berada di luar pemerintahan baru Prabowo-Gibran adalah cerminan sikap partainya.

Baca Selengkapnya

Ganjar Deklarasi Jadi Oposisi Pemerintahan Prabowo-Gibran, Bagaimana dengan Mahfud Md?

8 jam lalu

Ganjar Deklarasi Jadi Oposisi Pemerintahan Prabowo-Gibran, Bagaimana dengan Mahfud Md?

Ganjar menjadi oposisi guna menegakkan mekanisme check and balances terhadap kebijakan pemerintahan Prabowo-Gibran. Bagaimana dengan Mahfud Md?

Baca Selengkapnya