Menjelang Pilkada Serentak, Ratna Sarumpaet Datangi KPK

Reporter

Andita Rahma

Editor

Purwanto

Jumat, 22 Juni 2018 11:18 WIB

Debat calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Tengah di Bets Western Hotel Sukoharjo, Kamis 3 Mei 2018. TEMPO/Ahmad Rafiq

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Gerakan Selamatkan Indonesia Ratna Sarumpaet mendatangi gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jumat pagi, 22 Juni 2018. Ratna mengaku hendak meminta penjelasan KPK atas status Ganjar Pranowo dalam kasus korupsi kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP).

"Saya datang mewakili 35 kabupaten atau kota di Jawa Tengah,” ujar Ratna di gedung KPK, Jakarta Selatan, Jumat. “Mereka mau pemilihan kepala daerah (pilkada) dan jangan dibingungkan."

Ganjar, yang namanya pernah disebut dalam kasus korupsi e-KTP, maju dalam pilkada di Jawa Tengah. Ia bersama dengan Taj Yasin maju sebagai pasangan nomor urut 1. Ganjar dan Taj Yasin diusung Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Partai Demokrat, Partai NasDem, dan Partai Persatuan Pembangunan. Partai Golkar, meski tak ikut mengusung, menetapkan dukungannya kepada pasangan nomor urut 1 tersebut.

Dengan dalih penyebutan dan pemeriksaan Ganjar oleh KPK, Ratna akan meminta kejelasan langsung dari KPK mengenai status yang dituduhkan kepada Ganjar oleh KPK. "Supaya kami mendapatkan seorang gubernur yang bersih dari segala bentuk korupsi," ucapnya.

ANDITA RAHMA

Berita terkait

Takut Dipolitisasi, Ombudsman Usul Pelaksanaan Seleksi CASN DItunda sampai Pilkada Serentak

1 hari lalu

Takut Dipolitisasi, Ombudsman Usul Pelaksanaan Seleksi CASN DItunda sampai Pilkada Serentak

Ombudsman RI usul seleksi calon aparatur sipil negara (CASN) pada tahun 2024 ditunda hingga pilkada serentak 27 November karena khawatir dipolitisasi.

Baca Selengkapnya

KPU Jakarta Buka Pendaftaran PPS Pilkada 2024, Berikut Jadwal dan Syaratnya

2 hari lalu

KPU Jakarta Buka Pendaftaran PPS Pilkada 2024, Berikut Jadwal dan Syaratnya

KPU kabupaten/kota Sejakarta resmi membuka pendaftaran bagi petugas Panitia Pemungutan Suara alias PPS pada Kamis, 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Dewan Pers Minta Wartawan yang Jadi Kontestan atau Tim Sukses di Pilkada 2024 Mundur

2 hari lalu

Dewan Pers Minta Wartawan yang Jadi Kontestan atau Tim Sukses di Pilkada 2024 Mundur

Insan media yang terlibat dalam kontestasi atau menjadi tim sukses pada Pilkada 2024 diminta mengundurkan diri sebagai wartawan

Baca Selengkapnya

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

2 hari lalu

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak Andi Gani Nena Wea, Presiden KSPSI yang Ditunjuk Jadi Staf Ahli Kapolri

3 hari lalu

Rekam Jejak Andi Gani Nena Wea, Presiden KSPSI yang Ditunjuk Jadi Staf Ahli Kapolri

Presiden KSPSI Andi Gani Nena Wea ditunjuk Jenderal Listyo Sigit Prabowo sebagai Staf Ahli Kapolri. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Saat Mahfud MD Cerita Kekalahan Pilpres 2024 Sambil Tertawa: Ya Dongkol, Tapi Move On

4 hari lalu

Saat Mahfud MD Cerita Kekalahan Pilpres 2024 Sambil Tertawa: Ya Dongkol, Tapi Move On

Mahfud MD mengatakan, meski aktif dalam berbagai jabatan pemerintahan, ia sebenarnya tidak pernah benar-benar pergi dari dunia kampus.

Baca Selengkapnya

Sepakat Berkoalisi di Pilkada 2024, PKB dan PPP Petakan Daerah Potensial

5 hari lalu

Sepakat Berkoalisi di Pilkada 2024, PKB dan PPP Petakan Daerah Potensial

PPP dan PKB sudah memetakan daerah-daerah yang menjadi target mereka di pilkada pada November mendatang.

Baca Selengkapnya

Putri Mantan Bupati Sragen Ingin Maju Pilkada 2024, Baliho Sosialisasinya Dirusak

7 hari lalu

Putri Mantan Bupati Sragen Ingin Maju Pilkada 2024, Baliho Sosialisasinya Dirusak

Wina mengaku menyayangkan perusakan baliho sosialisasinya untuk Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

5 Hal tentang Ganjar Pranowo Setelah Berakhirnya Pilpres 2024 dan Putusan MK

8 hari lalu

5 Hal tentang Ganjar Pranowo Setelah Berakhirnya Pilpres 2024 dan Putusan MK

Ganjar Pranowo menegaskan sikap politiknya untuk tidak bergabung pemerintahan presiden dan wakil presiden terpilih periode 2024-2029, Prabowo-Gibran

Baca Selengkapnya

Ganjar Akui Tak Akan Gabung Pemerintahan, Bagaimana dengan PDIP?

8 hari lalu

Ganjar Akui Tak Akan Gabung Pemerintahan, Bagaimana dengan PDIP?

ganjar mengatakan dalam sistem pemerintahan juga penting adanya check and balances.

Baca Selengkapnya