Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pilkada Surabaya 2020: Tim Kampanye Eri-Armuji Blusukan ke Perkampungan

Reporter

image-gnews
Pasangan bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi (kiri) dan Armuji (kanan) berpose saat pendaftaran calon kepala daerah di Kantor KPU Kota Surabaya, Jawa Timur, Jumat 4 September 2020. ANTARA FOTO/Moch Asim
Pasangan bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi (kiri) dan Armuji (kanan) berpose saat pendaftaran calon kepala daerah di Kantor KPU Kota Surabaya, Jawa Timur, Jumat 4 September 2020. ANTARA FOTO/Moch Asim
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tim Pemenangan Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi dan Armuji, menggelar kampanye dengan blusukan atau mendatangi perkampungan di Surabaya bagian barat.

Ketua Fraksi PDI Perjuangan Kota Surabaya Syaifudin Zuhri mengatakan dirinya ditugasi untuk menggelar konsolidasi pemenangan Pilkada Surabaya 2020 di lima kecamatan. "Sejak dimulainya kampanye, saya terus bergerak dari kampung ke kampung. Selain mengenalkan juga memaparkan program-program dari pasangan Eri-Armudji," ujarnya.

Selain itu, lanjut dia, berbagai rangkaian acara selama kampanye telah digelar di lima kecamatan di Surabaya barat mulai dari pertemuan yang dikemas dalam berbagai acara, seperti senam bersama, pengajian, serta diskusi-diskusi dengan tokoh kampung.

Menurut dia, warga antusias menghadiri acara-acara yang digelar. Ia optimistis Eri Cahyadi-Armuji bisa meraih suara terbanyak di kawasan yang sudah didatangi tersebut.

"Antusias masyarakat sangat tinggi. Ini membuktikan pasangan Eri Cahyadi-Armudji diterima oleh masyarakat," ujar Syaifudin.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Syaifuddin mengaku terus bergerak menemui warga dari kampung ke kampung hingga semua wilayah di Dapil 5 di masa kampanye Pilkada 2020. Daerah itu meliputi Kecamatan Asemrowo, Benowo, Dukuhpakis, Karangpilang, Lakarsantri, Pakal, Sambikerep, Tandes dan Wiyung.

"Kita terus bergerak dan terus mengenalkan pasangan ini. Targetnya adalah sapu bersih suara di wilayah Dapil 5," tuturnya.

Pilkada Surabaya 2020 diikuti dua pasangan calon. Paslon nomor urut satu ialah Eri Cahyadi-Armuji. Sementara Paslon nomor urut dua ialah Machfud Arifin-Mujiaman

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Obama Mendukung Kamala Harris: Kampanye hingga Penggalangan Dana

9 jam lalu

Barack Obama. REUTERS
Obama Mendukung Kamala Harris: Kampanye hingga Penggalangan Dana

Obama akan membantu Kamala Harris dalam kampanyenya hingga hari pemilihan


Bawaslu Minta Jajarannya Telusuri Dugaan Saweran di Subang, Jeje Wiradinata Bantah Bagi-bagi Uang

2 hari lalu

Calon Gubernur Jawa Barat Jeje Wiradinata memberikan keterangan di daerah Campaka, Andir, Kota Bandung, Kamis 3 Oktober 2024. ANTARA/Ricky Prayoga
Bawaslu Minta Jajarannya Telusuri Dugaan Saweran di Subang, Jeje Wiradinata Bantah Bagi-bagi Uang

Jeje Wiradinata menyatakan siap bila dipanggil Bawaslu perihal dugaan bagi-bagi uang dalam kampanye Pilgub Jabar.


Didukung 209 Anggota, Berikut Daftar Lengkap Tim Kampanye Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

2 hari lalu

Pasangan bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah, Andika Perkasa (paling kiri) dan Hendrar Prihadi (paling kanan) hadir di Kantor DPC PDIP Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, Senin, 9 September 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Didukung 209 Anggota, Berikut Daftar Lengkap Tim Kampanye Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Paslon Andika Perkasa-Hendrar Prihadi didukung 290 anggota tim pemenangan. Tim pemenangan diketuai oleh adik Gus Dur, Umar Wahid Hasyim.


Jadwal dan Lokasi Kampanye Rapat Umum Pilgub Sumut, Ini Giliran Bobby Nasution dan Edy Rahmayadi

2 hari lalu

Kolase foto Calon Gubernur Sumut  Edy Rahmayadi dan Bobby Nasution dalam Pilkada 2024. (Dok.ANTARA)
Jadwal dan Lokasi Kampanye Rapat Umum Pilgub Sumut, Ini Giliran Bobby Nasution dan Edy Rahmayadi

KPU Sumut berharap Bobby Nasution-Surya dan Edy Rahmayadi-Hasan Basri sudah mengonfirmasi satu hari sebelum kampanye.


Blusukan dan Masuk Gorong-gorong, Gaya Khas Presiden Jokowi yang Sebentar Lagi Lengser

3 hari lalu

Aksi Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo, berjongkok di dalam gorong-gorong di kawasan Bundaran HI, Jakarta, untuk mengecek kondisi saluran air tersebut (26/12). TEMPO/Amston Probel
Blusukan dan Masuk Gorong-gorong, Gaya Khas Presiden Jokowi yang Sebentar Lagi Lengser

Jokowi rajin blusukan ke kelurahan, dan yang paling diingat masyarakat adalah ketika ia masuk gorong-gorong di kawasan Bundaran HI


Jokowi Bakal Blusukan ke Pasar dan Sekolah di Kabupaten Alor NTT Hari ini

3 hari lalu

Presiden Jokowi meninjau Bendungan Temef saat peresmian di Oenino, Kabupaten Timor Tengah Selatan, Nusa Tenggara Timur, Rabu, 2 Oktober 2024. Bendungan Temef yang diresmikan Presiden Jokowi tersebut mampu menyediakan air baku dengan kapasitas 131 liter per detik untuk masyarakat di dua Kabupaten, Timor Tengah Selatan dan Kabupaten Timor Tengah Utara. ANTARA/Mega Tokan
Jokowi Bakal Blusukan ke Pasar dan Sekolah di Kabupaten Alor NTT Hari ini

Hari ketiga kunjungan kerja di NTT pekan ini, Presiden Jokowi akan blusukan ke pasar dan sekolah.


Dharma Pongrekun Blusukan di Kampung Gembira Gembrong, Ini Harapan Warga

4 hari lalu

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 2 Dharma Pongrekun, blusukan ke Kampung Gembira Gembrong, Jatinegara, Jakarta Timur pada Rabu, 2 Oktober 2024. TEMPO/Advist Khoirunikmah.
Dharma Pongrekun Blusukan di Kampung Gembira Gembrong, Ini Harapan Warga

Respons warga ketika calon Gubernur Jakarta nomor urut 2 Dharma Pongrekun, blusukan ke Kampung Gembira Gembira Gembrong.


Blusukan ke Kampung Gembira Gembrong, Dharma Pongrekun: Katanya Jakarta Maju, tapi Begini

4 hari lalu

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 2 Dharma Pongrekun, blusukan ke Kampung Gembira Gembrong, Jatinegara, Jakarta Timur pada Rabu, 2 Oktober 2024. TEMPO/Advist Khoirunikmah.
Blusukan ke Kampung Gembira Gembrong, Dharma Pongrekun: Katanya Jakarta Maju, tapi Begini

Calon gubernur Jakarta nomor urut 1, Dharma Pongrekun, blusukan ke kampung Gembira Gembrong, Jakarta Timur.


Rangkuman Strategi dan Program Unggulan Para Peserta Pilkada Jabar 2024

4 hari lalu

Empat paslon gubernur-wakil gubernur Jabar mengangkat hasil undian nomor urut dalam Pilkada 2024 di Aula KPU Jabar, Bandung, Senin  23 September 2024. ANTARA/Ricky Prayoga
Rangkuman Strategi dan Program Unggulan Para Peserta Pilkada Jabar 2024

Inilah program unggulan para calon gubernur dan calon wakil gubernur di Pilkada Jabar 2024.


Alasan KPU Kota Bogor Tetapkan Dana Kampanye Pilkada Per Paslon Maksimal Rp 72 miliar

5 hari lalu

Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso (tengah) berfoto bersama lima paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor Pilkada 2024. ANTARA/Shabrina Zakaria.
Alasan KPU Kota Bogor Tetapkan Dana Kampanye Pilkada Per Paslon Maksimal Rp 72 miliar

KPU Kota Bogor mengumumkan laporan dana awal kampanye dari lima paslon sebagai bagian awal persiapan kampanye. Terkecil Rp 100 ribu.