Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gus Ipul Ajak Via Vallen dan Nella Kharisma Garap Jingle Kampanye

Reporter

image-gnews
Penyanyi dangdut Via Vallen menyanyikan lagu Sayang dalam peluncuran album terbarunya di Kemang Jakarta, 18 Januari 2018. Via Vallen meluncurkan album yang diberi judul Sayang yang berisikan 10 single. TEMPO/Nurdiansah
Penyanyi dangdut Via Vallen menyanyikan lagu Sayang dalam peluncuran album terbarunya di Kemang Jakarta, 18 Januari 2018. Via Vallen meluncurkan album yang diberi judul Sayang yang berisikan 10 single. TEMPO/Nurdiansah
Iklan

TEMPO.CO, Surabaya - Bakal calon Gubernur Jawa Timur, Saifullah Yusuf alias Gus Ipul, melibatkan penyanyi dangdut yang sedang tenar, Via Vallen dan Nella Kharisma, dalam pembuatan jingle kampanye. "Via Vallen dan Nella Kharisma adalah contoh dari penyanyi dangdut asal Jatim yang fenomenal, dan senang bisa bekerja sama dengan mereka," ujar Saifullah kepada wartawan di Surabaya, Senin, 22 Januari 2018.

Dua penyanyi dangdut yang melejit namanya lewat lagu Sayang dan Jaran Goyang itu, kata Saifullah, diharapkan menjadi inspirasi bagi anak-anak muda Jawa Timur agar tidak mudah putus asa dalam menggapai impian.

Baca: Nella Kharisma Selebritas Paling Dicari di Google Indonesia 2017

"Dulu, siapa yang kenal mereka? Tapi dengan karyanya yang luar biasa, keduanya membuktikan bahwa siapa saja bisa meraih apa yang dicita-citakan. Nella dan Via adalah contoh dan sangat luar biasa," ucapnya.

Via Vallen dan Nella Kharisma adalah penyanyi dangdut yang lagunya ditonton lebih dari 110 juta orang di YouTube. Keduanya, oleh Gus Ipul dan tim pemenangan, ditunjuk menyanyikan jingle untuk memperkenalkan pasangan Saifullah Yusuf-Puti Guntur Soekarno berjudul Kabeh Sedulur Kabeh Makmur oleh Via dan Kabeh Sedulur Sak Jawa Timur oleh Nella.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Simak: Siap Susul Via Vallen, Lagu Nella Kharisma Ditonton 93 Juta Kali

Via dan Nella menuturkan alasannya bersedia digandeng Gus Ipul adalah karena memiliki misi sama, yakni menjadikan pilkada Jawa Timur tetap rukun dan bersaudara.

"Meski pilkada dan berbeda pilihan politik, masyarakat Jatim harus tetap rukun dan seduluran (bersaudara), sama seperti lirik-lirik di lagu," tutur Via.

Adapun Nella Kharisma, yang mengaku baru pertama kali bertemu Saifullah, tak mau melewatkan begitu saja kesempatan tersebut. "Saya baru pertama kali ketemu Gus Ipul dan kesannya sangat hebat. Beliau adalah sosok yang saya kagumi dan senang bisa bekerja sama. Sebagai warga Jatim, tentu saya ingin melihat daerah ini semakin maju," ucap penyanyi kelahiran Kediri, 4 November 1994, tersebut.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sinyal Khofifah Jadi Cawapres Anies Meredup, Namun Moncer di Survei Pilkada Jatim

22 Juli 2023

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengamati mesin jahit saat mengunjungi rumah Fatmawati Soekarno di Kota Bengkulu, Provinsi Bengkulu, Minggu 2 Juli 2023. Kunjungan tersebut untuk mengenang kembali sejarah pengasingan Presiden pertama Soekarno di Bengkulu.  ANTARA FOTO/Muhammad Izfaldi
Sinyal Khofifah Jadi Cawapres Anies Meredup, Namun Moncer di Survei Pilkada Jatim

Sinyal Anies Baswedan menggandeng Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa sebagai cawapresnya kian meredup.


Arus Mudik Lebaran 2023 Lancar, Sekjen PBNU Apresiasi Polri

23 April 2023

Foto udara kendaraan melintas di jalan Tol Cikampek Utama saat penerapan satu arah, Karawang, Jawa Barat, Kamis 20 April 2023. Korlantas Polri memperpanjang rekayasa lalu lintas satu arah dari KM 70 Gerbang Tol CIkampek Utama sampai dengan Gerbang Tol Kalikangkung KM 414 hingga Kamis (20/4) pukul 24.00 WIB untuk mengurai kepadatan lalu lintas saat arus mudik lebaran. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Arus Mudik Lebaran 2023 Lancar, Sekjen PBNU Apresiasi Polri

Meski tahun ini jumlah pemudik terbesar, menurut Sekjen PBNU Saifullah Yusuf, kemacetan lalu lintas mudik Lebaran 2023 tidak begitu parah.


Nella Kharisma Lahirkan Bayi Perempuan, Dory Harsa Telanjur Beli Perlengkapan Berwarna Biru

31 Maret 2023

Nella Kharisma, Dory Harsa, dan anak kedua mereka.  Foto: Instagram Nella Kharisma.
Nella Kharisma Lahirkan Bayi Perempuan, Dory Harsa Telanjur Beli Perlengkapan Berwarna Biru

Nella Kharisma melahirkan bayi perempuan pada 23 Maret 2023 yang sempat dikira laki-laki hingga telanjur beli perlengkapan bayi berwarna biru.


Persentase Kepercayaan Terhadap Polri Naik 70,8 Persen, Repsons Kompolnas hingga PBNU

27 Maret 2023

Anggota Kepolisian mengikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lodaya di Gedung Sate, Bandung, Jawa Barat, Jumat 22 April 2022. Sebanyak 30.000 pasukan gabungan dari TNI, POLRI, SAR, DAMKAR dan dinas terkait disiagakan untuk menjaga kamtibmas saat arus mudik lebaran dan hari raya Idul Fitri 2022. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Persentase Kepercayaan Terhadap Polri Naik 70,8 Persen, Repsons Kompolnas hingga PBNU

Persentasenya Kepercayaan terhadap Polri meningkat mencapai 70,8 persen menurut sigi Indikator Politik Indonesia. Apa respons sejumlah pihak?


Disebar Lewat Instagram, Undangan Pembukaan ASEAN Para Games 2022 Habis dalam 20 Menit

30 Juli 2022

Persiapan acara opening ceremony ASEAN Para Games 2022 di Stadion Manahan Solo, Sabtu, 30 Juli 2022. ANTARA/Bambang Dwi Marwoto.
Disebar Lewat Instagram, Undangan Pembukaan ASEAN Para Games 2022 Habis dalam 20 Menit

Wakil Presiden Ma'ruf Amin dipastikan hadir dan secara resmi membuka ASEAN Para Games 2022 di Solo, Sabtu malam ini.


Mengenal Gus Ipul, Sekjen PBNU di Bawah Gus Yahya

12 Januari 2022

Wakil Gubernur Jawa Timur Saifullah Yusuf memberi pakan ikan koi di rumah dinasnya di Jalan Imam Bonjol, Surabaya, Jawa Timur, Selasa, 12 Februari 2019. Pria yang akrab disapa Gus Ipul itu, mengemasi barang pribadinya dan meninggalkan rumah dinas saat berakhirnya masa jabatannya. ANTARA
Mengenal Gus Ipul, Sekjen PBNU di Bawah Gus Yahya

Gus Yahya menunjuk Saifullah Yusuf atau yang biasa dikenal Gus Ipul sebagai Sekretaris Jenderal di dalam kepengurusan periode 2022-2027.


Gus Ipul: Yahya Cholil Staquf Sudah Dipersiapkan Jadi Ketua Umum PBNU

20 Desember 2021

Wakil Gubernur Jawa Timur Saifullah Yusuf memberi pakan ikan koi di rumah dinasnya di Jalan Imam Bonjol, Surabaya, Jawa Timur, Selasa, 12 Februari 2019. Pria yang akrab disapa Gus Ipul itu, mengemasi barang pribadinya dan meninggalkan rumah dinas saat berakhirnya masa jabatannya. ANTARA
Gus Ipul: Yahya Cholil Staquf Sudah Dipersiapkan Jadi Ketua Umum PBNU

Saifullah Yusuf menuturkan Gus Yahya sudah dipersiapkan menjadi Ketua Umum PBNU sejak lama.


Gus Ipul: PBNU Mandataris Muktamar Telah Habis, 80 Persen PWNU Ingin Regenerasi

2 Desember 2021

Wakil Gubernur Jawa Timur Saifullah Yusuf (Gus Ipul) berfoto bersama dengan anggota Banser sebelum meninggalkan rumah dinasnya di Jalan Imam Bonjol, Surabaya, Jawa Timur, Selasa, 12 Februari 2019. ANTARA
Gus Ipul: PBNU Mandataris Muktamar Telah Habis, 80 Persen PWNU Ingin Regenerasi

Gus Ipul mengatakan kepengurusan PBNU saat ini sejatinya bukanlah mandataris Muktamar Jombang 2015 karena telah habis masa baktinya.


Gus Ipul Menunggu Arahan Rais Aam soal Jadwal Muktamar NU

25 November 2021

Saifullah Yusuf dalam acara acara Majelis Zikir Al Khidmah, Tugu Pahlawan, Surabaya, 5 November 2017. Foto: Istimewa
Gus Ipul Menunggu Arahan Rais Aam soal Jadwal Muktamar NU

Saifullah Yusuf alias Gus Ipul mengajak pengurus, kader dan warga NU menunggu keputusan PBNU lewat arahan Rais Aam soal Muktamar NU.


Selain Angela Tanoesoedibjo, 4 Selebritas ini pun Pernah Pingsan Mendadak

9 November 2021

Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Angela Tanoesoedibjo di Keraton Surakarta, Solo, Jawa Tengah, Sabtu, 6 November 2021. SUMBER: KEMENPAREKRAF
Selain Angela Tanoesoedibjo, 4 Selebritas ini pun Pernah Pingsan Mendadak

Wamenkraf Angela Tanoesoedibjo pingsan mendadak mendapat sorotan publik. Selan dia, beberapa selebritas pernah pula pingsan di depan publik.