Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hari Pertama 2018, Dedi Mulyadi Sambangi Rumah Deddy Mizwar

Reporter

Editor

Juli Hantoro

image-gnews
Bupati Purwakarta, Dedi Mulyadi (tengah), Ketua Bapilu Golkar Jawa Barat, Iswara (kanan), dan Ketua DPD Partai Golkar Jakarta Fayakhun Andriyadi (kiri) saat penyerahan surat resmi desakan penyelenggaraan Munaslub di Kantor DPP Partai Golkar, Jakarta, 6 Desember 2017. Tempo/Adam Prireza
Bupati Purwakarta, Dedi Mulyadi (tengah), Ketua Bapilu Golkar Jawa Barat, Iswara (kanan), dan Ketua DPD Partai Golkar Jakarta Fayakhun Andriyadi (kiri) saat penyerahan surat resmi desakan penyelenggaraan Munaslub di Kantor DPP Partai Golkar, Jakarta, 6 Desember 2017. Tempo/Adam Prireza
Iklan

TEMPO.CO, Bandung - Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi menyambangi rumah dinas Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar (Demiz) di Jalan Rancabentang, Cimbeleuit, Kota Bandung, pada hari pertama tahun baru, Senin, 1 Januari 2018.

Dedi datang bersama istri beserta kedua anaknya sekitar pukul 12.20 dengan mengenakan pakaian serba hitam.

Keduanya diketahui semakin akrab seiring dengan adanya kesepakatan koalisi antara Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Jawa Barat dan DPD Golkar Jawa Barat untuk pemilihan Gubernur Jawa Barat 2018.

Baca juga: Bukan Ridwan Kamil, Golkar Masih Cari Wakil untuk Dedi Mulyadi

Sebelum masuk ke rumah Demiz, Dedi sempat menanyakan kabar kepada wartawan, yang sudah menunggu kedatangannya di halaman rumah dinas Wagub Jawa Barat itu. "Gimana kabarnya?" katanya kepada wartawan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Setelah menyapa wartawan, Dedi langsung disambut utusan Wagub dan masuk ke rumah Demiz. Belum jelas apa tujuan pertemuan tersebut, tapi kedekatan ini bukanlah yang pertama kali diperlihatkan pasangan duo DM tersebut.

Menurut Ketua Badan Pemenangan Pemilu I Partai Golkar Nusron Wahid, duet Dedi Mulyadi dan Deddy Mizwar dalam pilgub Jabar 2018 belum final. Golkar masih membuka hati untuk berkoalisi dengan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) sebagai partai pemenang di Jawa Barat.

Baca juga: Golkar Serahkan Mandat ke Dedi Mulyadi untuk Pilgub Jabar 2018

"Duet duo DM itu usul DPD Jabar, sementara DPP (dewan Pimpinan Pusat) Golkar belum membuat keputusan," kata Nusron saat dihubungi Tempo pada Ahad, 31 Desember 2017.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Komentar Para Artis tentang Film Satu Hari dengan Ibu, Ada Deddy Mizwar hingga Dude Harlino

17 hari lalu

Film Satu Hari dengan Ibu. Dok. Ruang 29 Pictures
Komentar Para Artis tentang Film Satu Hari dengan Ibu, Ada Deddy Mizwar hingga Dude Harlino

Sederet artis ternama Indonesia memberikan pandangannya setelah menonton film Satu Hari dengan Ibu (SAHDU), menjelang tayang di bioskop.


3 Novel Marga T Diangkat ke Layar Lebar, Paling Populer Badai Pasti Berlalu

42 hari lalu

Poster film Badai Pasti Berlalu. Istimewa
3 Novel Marga T Diangkat ke Layar Lebar, Paling Populer Badai Pasti Berlalu

Noelis Marga T meninggalkan puluhan novel dan ratusan cerita pendek, beberapa dijadikan film. Badai Pasti Berlalu, salah satunya.


Film Indonesia yang Pernah Berlaga di Piala Oscar, Naga Bonar sampai Ngeri-ngeri Sedap

3 Agustus 2023

Cuplikan film Ngeri-ngeri Sedap. Dok.Imajinari.
Film Indonesia yang Pernah Berlaga di Piala Oscar, Naga Bonar sampai Ngeri-ngeri Sedap

PPFI akan kirimkan film Indonesia untuk berlaga di Piala Oscar 2024 di Amerika Serikat. Naga Bonar dan Ngeri-ngeri Sedap pernah berkompetisi di sana.


Nagabonar Jadi Doktor, Deddy Mizwar Sidang 150 Menit di Unpad, Segini IPK-nya

19 Juli 2023

Deddy Mizwar menjalani Sidang Promosi Doktor pada Program Doktor Ilmu Administrasi Peminatan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Padjadjaran (Unpad), Bandung, Senin, 17 Juli 2023. Foto: Instagram/@deddy_mizwar
Nagabonar Jadi Doktor, Deddy Mizwar Sidang 150 Menit di Unpad, Segini IPK-nya

Deddy Mizwar, yang dikenal luas sebagai Nagabonar berhasil meraih gelar Doktor Honoris Causa di Unpad. Apa disertasinya?


Deddy Mizwar Raih Gelar Doktor Ilmu Pemerintahan di Unpad dengan IPK 4

18 Juli 2023

Deddy Mizwar menjalani Sidang Promosi Doktor pada Program Doktor Ilmu Administrasi Peminatan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Padjadjaran (Unpad), Bandung, Senin, 17 Juli 2023. Foto: Instagram/@deddy_mizwar
Deddy Mizwar Raih Gelar Doktor Ilmu Pemerintahan di Unpad dengan IPK 4

Raih gelar Doktor Ilmu Pemerintahan dengan nilai memuaskan, Deddy Mizwar mengaku tidak akan kembali menjadi pemimpin daerah maupun nasional.


Deddy Mizwar Rela Tidak Dibayar untuk Film Berkonten Dakwah

17 April 2023

Aktor kawakan Deddy Mizwar saat mengisi acara Tadarus Ramadan 1444 Hiriah Universitas Muhammadiyah Malang (UMM), Jumat, 14 April 2023. Foto dokumentasi Humas UMM.
Deddy Mizwar Rela Tidak Dibayar untuk Film Berkonten Dakwah

Deddy Mizwar mengatakan, kecanggihan teknologi memudahkan siapa pun untuk membuat film atau konten kebaikan cukup dengan bermodal telepon genggam.


Ada Anak Punk di Sinetron Para Pencari Tuhan Jilid 16, Ini Asal Usul Kisah Kelompok Antikemapanan

4 April 2023

Para Pencari Tuhan jilid 16. Vidio
Ada Anak Punk di Sinetron Para Pencari Tuhan Jilid 16, Ini Asal Usul Kisah Kelompok Antikemapanan

Sinetron Para Pencari Tuhan jilid 16 menghadirkan fenomena anak punk. Begini cerita munculnya generasi antikemapanan ini. Ini arti PUNK.


Para Pencari Tuhan Jilid 16, Ramai Akting Aktor Kawakan: Deddy Mizwar, Tio Pakusadewo, El Manik

29 Maret 2023

Deddy Mizwar. TEMPO/Yosep Arkian
Para Pencari Tuhan Jilid 16, Ramai Akting Aktor Kawakan: Deddy Mizwar, Tio Pakusadewo, El Manik

Sinetron Para Pencari Tuhan jilid 16 ini dibintangi aktor kawakan. Deddi Mizwar, El Manik dan Tio Pakusadewo.


Para Pencari Tuhan Catat Rekor MURI, Deretan Pemeran PPT Jilid 1 sampai Jilid 16

29 Maret 2023

Para Pencari Tuhan. Foto: SCTV.
Para Pencari Tuhan Catat Rekor MURI, Deretan Pemeran PPT Jilid 1 sampai Jilid 16

Para Pencari Tuhan masuk rekor MURI sebagai sinetron berkelanjutan terlama. Selain Deddy Mizwar, ini tokoh lainnya dari jilid 1 sampai 16.


Kematian Tragis Bocah Arie Hanggara 38 Tahun Lalu Pernah Diangkat ke Film, Deddy Mizwar Turut Membintangi

8 November 2022

Arie Hanggara. youtube.com
Kematian Tragis Bocah Arie Hanggara 38 Tahun Lalu Pernah Diangkat ke Film, Deddy Mizwar Turut Membintangi

Kisah tragis Arie Hanggara diangkat menjadi film berdasarkan namanya pada 1985 dan dibintangi aktor Deddy Mizwar sebagai sosok Tino Ridwan.